RESEP: 4 Ide Hidangan untuk Buka dan Sahur yang Segar dan Enak, Bikin Puasa Tambah Semangat

Sup Udang Thailand
Sumber :
  • Instagram/nana_hanif7

  1. Panaskan margarin, tumis bawang putih hingga harum, masukkan beras, aduk hingga terlumuri margarin
  2. Tambahkan kaldu, masak hingga kaldu menyusut, angkat
  3. Kukus beras dalam dandang panas sampai matang
  4. Masukkan daun bawang, bawang bombay dan jahe ke dalam rongga perut ayam
  5. Didihkan air, masukkan ayam utuh, bubuhi garam, lada dan kecap asin
  6. Rebus ayam hingga lunak, masukkan lobak, rebus hingga seluruhnya matang
  7. Sajikan nasi bersama ayam dan kuahnya
RESEP: Menu Mingguan dengan 3 resep pilihan, Nugget Ayam Tahu, Gulai Kepala Ikan dan Sup Asam Pedas

Asem-asem Buntut

Asem-asem Buntut

Photo :
  • Instagram/dianayupuspitasari
RESEP: Menu Hidangan Seminggu, dengan 3 Resep Pilihan, Ayam Bumbu Kecap, Sambal Goreng Ati Ampela dan Otak-otak Ikan

Bahan-bahan:

  • 1 kg buntut sapi, potong menurut ruasnya
  • 3 sdt garam
  • 2 lembar daun salam
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 3 sdm minyak sayur
  • 8 butir bawang merah, kupas
  • 3 siung bawang putih, kupas
  • 10 buah cabai hijau
  • 5 buah cabai merah
  • 1 buah tomat potong 4
  • 3 buah tomat hijau potong 4
  • 10 buah belimbing sayur, belah 2
  • 1 sdt asam jawa
  • ½ sdt gula jawa sisir
  • 250 gr buncis muda, bersihkan potong 4

Cara membuat:

  1. Rebus buntut bersama garam, daun salam, lengkuas dalam air secukupnya hingga daging empuk dan kaldu tinggal 1,5 liter, angkat
  2. Iris tipis bawang merah dan bawang putih, potong cabai merah dan hijau 1,5 cm
  3. Panaskan minyak, tumis bawang merah, bawang putih, cabai merah dan cabai hijau hingga layu, angkat
  4. Masukkan ke dalam rebusan buntut
  5. Rebus kembali di atas api kecil hingga mendidih
  6. Tambahkan tomat, tomat hijau dan belimbing sayur, didihkan
  7. Masukkan buncis muda, rebus hingga daging buntut lunak dan seluruhnya matang, angkat
Halaman Selanjutnya
img_title
RESEP: Menu Aneka Masakan untuk Satu Minggu dengan 3 Resep Pilihan, Rendang Ayam, Kakap Saus Tauco dan Tempura Sayuran