DRAKOR: Rating 3 - 9 Februari 2024, meski Knight Flower Turun Rating, tapi Bertengger di Peringkat 2

Adegan Park Su-Ho Melindungi Cho Yeo-Hwa
Sumber :
  • Instagram/kdramakorean_indo3

Drama ini rilis pertama kali tanggal 1 Januari 2024 dan disiarkan oleh jaringan TVING, TvN. Drama bergenre komedi, roman, fantasi, ini ditulis oleh Shin Yoo-Dam serta disutradarai oleh Park Won-Guk. Pemeran utamanya yaitu: Park Min-Young, Na In-Woo, Lee Yu-Kyung, Song Ha-Yoon dan Lee Gi-Kwang. Rating: 10,5%.

DRAKOR: Rating Periode 2 – 8 Maret 2024, Cha Eun-Woo di Wonderful World Naikkan Rating?

10. Knight Flower

Drama ini rilis pertama kali tanggal 12 Januari 2024 dan disiarkan oleh jaringan MBC. Drama bergenre historikal, misteri, komedi ini disutradarai oleh Jang Tae-Yoo dan Choi Jung-In. Pemeran utamanya yaitu: Lee Ha-Nee, Lee Jong-Won, Lee Ki-Woo dan Kim Sang-Joong. Rating: 11%.

DRAKOR: Rating Periode 24 Februari – 1 Maret 2024, ‘Doctor Slump’ Alami Kenaikan yang Signifikan

11. Live Your Own Life

Drama ini dirilis tanggal 16 September 2023 dan disiarkan oleh jaringan KBS2. Drama bergenre roman dan keluarga ini ditulis oleh Jo Jung-Seon serta disutradarai oleh Kim Hyung-Il. Pemeran utama drama ini yaitu: Uee, Ha Joon, Kim Do-Yeon dan Go Joo-Won. Rating: 22,1%.

DRAKOR: Park Hyung-Sik dan Park Shin-Hye Kepergok di Tempat Tidur Oleh Ibunya di ‘Doctor Slump’