DRAKOR: Rating Periode 2 – 8 Maret 2024, Cha Eun-Woo di Wonderful World Naikkan Rating?

Kuli Paling Ganteng
Sumber :
  • Inatagram/chanuway

Malang, WISATA – Drama baru ‘Wonderful World’ banyak mendapatkan ulasan media. Pesona Cha Eun-Woo yang berperan sebagai Kwon Seon-Yul, seorang pekerja kasar justru menampakkan ketampanannya dari sisi yang lain. Bahkan adegan makan jjajangmyeon pun menjadi viral. Tak pelak berkali-kali pemberitaan di media menjelang tayangnya drama ini memberi andil terhadap rating yang didapat. Cha Eun-Woo mendorong ‘Wonderful World’ meraih rating yang lumayan tinggi pada tampilan perdananya.

Cha Eun-Woo Menyusul Park Eun-Bin untuk Bintangi Drama Baru ‘The Wonder Fools’

Periode minggu ini ada 3 drama yang mengalami penurunan rating, yaitu ‘Wedding Impossible’ turun 0,1%; ‘Flex X Cop’ turun 1% dan ‘Doctor Slump’ yang sebelumnya selalu mengalami kenaikan, kali ini turun 1,6%.

Adapun drama yang mengalami kenaikan rating yaitu ‘Goryeo-Khitan War’ dan ‘Between Him and Her’ keduanya naik 0,2%; Queen of Divorce’ naik 0,8%; ‘Captivating the King’ dan ‘Live Your Own Life’ masing-masing naik 1,1%; ‘Wonderful World’ naik 2,7%.

Tampilan Cukup Gila: YoonA dan Ahn Bo-Hyun yang Kencan jam 2 Pagi dalam Film Rom-Com ‘Pretty Crazy’

Berikut ini daftar rating drama seri periode 2 – 8 Maret 2024:

1. Between Him and Her

DRAKOR: Aktris Wedding Impossible Jeon Jong-Seo dalam Pembicaraan Bintangi Drama ‘Genie House’

Drama ini rilis pertama kali tanggal 26 Desember 2023 dan disiarkan oleh jaringan Channel A. Drama bergenre roman, youth ini ditulis oleh Park Sang-Min serta disutradarai oleh Lee Yoo-Yeon. Pemeran utamanya yaitu: Lee Dong-Hae dan Lee Seol. Rating: 0,4%

2. Wedding Impossible

Halaman Selanjutnya
img_title