Profil 4 Pemeran Utama ‘Love Next Door’ yang Tayang 17 Agustus Besok

Love Next Door tayang Bulan Agustus
Sumber :
  • Instagram/korseries

Memulai industri ini, Ji Eun muncul di berbagai film independen dan peran kecil, iklan, dan video musik populer seperti ‘Promise (I’ll be)’ 2PM. Dia kemudian muncul di web drama ‘The Best Moment to Quit Your Company’ dan bolak-balik antara peran kecil dan pendukung untuk sementara waktu.

Jung Hae-In Berubah Menjadi Detektif yang Penuh Semangat dalam Sekuel ‘Veteran’ ‘I, the Executioner’

Beberapa drama yang dibintanginya antara lain: ‘Check in Hanyang’ (2024), ‘Love Next Door’ (2024), ‘Branding in Seongsu’ (2024), ‘Longing for You’ (2023), ‘One Dollar Lawyer’ (2022).

Penghargaan yang diterimanya yaitu: Excellent Actrees (One Dollar Lawyer), 2022 – SBS Drama Award; Best New Actrees (The Veil), 2021 – MBC Drama Awards.

4 Drama Keren yang yang Wajib Ditonton di Bulan Agustus 2024, Baca Dulu Sinopsisnya! (2)

Yun Ji-On

Yun Ji-On

Photo :
  • Instagram/jiii0n
  • Tempat, tanggal lahir: Incheon, 19 Mei 1990
  • Instagram: jiii0n_
Tayang 22 Juli 2024, Kenali Dulu 4 Pemeran Utama ‘Serendipity Embrace’

Yun Ji-On adalah aktor Korea Selatan yang dikelola oleh Ium Hashtag. Dia lulus dari Departemen Akting di Universitas Kyonggi. Pada tahun 2016 ia memulai debutnya sebagai aktor. Setelah debutnya sebagai aktor, ia telah tampil di sejumlah drama dan beberapa film termasuk ‘Monthly Magazine Home’, ‘You Are My Spring’ dan ‘Memorist’. Dia muncul di film termasuk ‘Along with the Gods: The two World, Okey!’, ‘Madam and Jo Pil-ho: The Dawning Rage’.

Halaman Selanjutnya
img_title