WAISAK: 32 Bhikkhu Thudong Turut Merayakan Waisak 2568 BE di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah

Para Bhiku Melakukan Ritual Pengambilan Api Dharma
Sumber :
  • kemenag.go.id



Melalui perjalanan ini, diharapkan para bhikkhu dapat melatih kesabaran, sebab, Sang Budha mengajarkan bahwa kesabaran adalah praktik dhamma tertinggi.

Sebagai informasi, dharma adalah ajaran mulia yang berisi pedoman moral dan filsafat yang menuntun kita menuju kebahagiaan.

Para bhikkhu terus melakukan meditasi sepanjang perjalanan dan istirahat.

Dalam perjalanannya, para biksu akan mengunjungi tempat-tempat ibadah lintas agama, seperti vihara, kelenteng, hingga pesantren sebagai tempat peristirahatan.

Menurut catatan Google Maps, jarak tempuh dari Nakhon Si Thammarat, Thailand ke Candi Borobudur adalah sekitar 2.797 km.

(Sumber: kemenag.go.id)

WAISAK: Pelaku Wisata di Magelang, Siap Sambut Turis Waisak 2024 di Kompleks Candi Borobudur