LIGA 1 BRI 2023/2024: Jangan Lewatkan Final Ajang Perebutan Gelar Juara Liga 1, Ini Jadwalnya!

Persib Bandung vs Madura United
Sumber :
  • IG/pengamatsepakbola

Wisata – Kompetisi Liga 1 BRI 2023/2024 akan segera berakhir. Final kompetisi tersebut akan mempertemukan Persib Bandung dan Madura United.

Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1 2023-2024: Fakta Menarik Transformasi Sang Juara

Persib Bandung berhasil melaju ke final setelah mengalahkan Bali United dengan agregat 4-1 pada semifinal. Pada leg kedua yang diadakan di Stadion Si Jalak Harupat, Persib menang 3-0, mengamankan tiket ke partai puncak.

Sedangkan Madura United memastikan tempatnya ke final setelah mengalahkan Borneo FC dalam semifinal yang penuh drama. Madura United menang dengan agregat setelah pertandingan leg kedua di Stadion Batakan, Balikpapan.Pertandingan final ini akan menjadi ajang yang sangat dinantikan oleh para penggemar sepak bola di Indonesia, dengan kedua tim berjuang untuk meraih gelar juara Liga 1 musim ini.

Menilai Rencana Holding UMKM: Yoyok Pitoyo Sebut Ada Tantangan Besar di Balik Ambisi Kementerian UKM

Dilansir dari instagram @pengamatsepakbola, Jadwal Final BRI Liga 1 2023/24 adalah tanggal 26 dan 31 Mei 2024. Dimana Persib akan menjamu Madura United lebih dahulu di Stadion Si Jalak Harupat pada tanggal 26 Mei 2024, setelah itu baru Madura yang menjadi tuan rumah pada 31 Mei 2024.

Perlu diketahui bahwa pada musim BRI Liga 1 2023/2024, terdapat lima pencetak gol terbanyak yang menunjukkan performa luar biasa di lapangan. Sementara ini adalah,

1. Gustavo Almeida (Arema FC) - Gustavo Almeida memimpin daftar pencetak gol terbanyak dengan mencetak 12 gol. Performanya yang konsisten menjadikannya pemain kunci bagi Arema FC.

PIALA ASIA 2025: 26 Pemain Dipanggil Gabung Timnas U-20, Ada Mathew Baker

2. David da Silva (Persib Bandung) - David da Silva berhasil mencetak 11 gol, membantu Persib Bandung bertahan di papan atas klasemen dengan kontribusinya yang signifikan di lini depan.

3. Alex Martins (Dewa United) - Sama seperti David da Silva, Alex Martins juga mencetak 11 gol, membuatnya menjadi andalan Dewa United dalam menyerang dan berkontribusi besar untuk timnya.

Halaman Selanjutnya
img_title