DRAKOR: Rating 3 - 9 Juni 2024, The Atypical Family Alami Kenaikan Rating dan Happy Ending
- Instagram/kdramanews.id
Drama bergenre rom-com, sejarah ini ditulis oleh Kim Ji-Soo dan Park Chul serta disutradarai oleh Kim Jin-Man. Pemeran utamanya yaitu: Suho, Hong Ye-Ji, Myung Se-Bin, Kim Min-Kyu dan Kim Joo-Heon. Rating: 4,5%
6. The Atypical Family
Drama bergenre aksi, psikologi, roman, fantasi ini ditulis oleh Joo Hwa-Mi dan Park Chul serta disutradarai oleh Jo Hyun-Taek. Pemeran utamanya yaitu: jang Ki-Yong dan Chun Woo-Hee. Rating: 4,9%
7. Bitter Sweet Hell
Drama bergenre thriller, misteri, komedi, drama ini ditulis oleh nam Ji-Yeon serta disutradarai oleh Lee Dong-Hyun dan Kim Seung-Woo. Drama ini tayang di jaringan MBC. Pemeran utamanya yaitu: Kim Hee-Sun, Lee Hye-Young, Kim Nam-Hee dan Yeonwoo. Rating: 5,1%
8. Crash
Drama ini rilis pertama kali tanggal 13 Mei 2024 dan disiarkan oleh jaringan ENA. Drama bergenre aksi, thriller, misteri, komedi ini disutradarai oleh Park Joon-Woo. Pemeran utamanya yaitu: Lee Min-Ki, Kwak Sun-Young, Heo Sung-Tae, Lee Ho-Chul dan Choi Moon-Hee. Rating: 5,9%