7 Manfaat Timun Untuk Kesehatan, Cocok Untuk Usia 40+

Buah Timun Bagus Untuk Kesehatan
Sumber :
  • Pexels/Alena Darmel

2.Membuat awet muda

5 Cara agar Kita Awet Muda dan Terhindar dari Berbagai Penyakit

Timun mengandung antioksidan yang cukup tinggi seperti flavonoid dan tanin yang mencegah adanya penumpukan radikal bebas dalam tubuh. Usia boleh menua, tapi setidaknya ada ikhtiar kita untuk terlihat tetap segar dan awet muda. Makan timun merupakan salah satu ikhtiarnya.

3.Melancarkan pencernaan

Rahasia Perawatan Kulit yang Bersih dan Sehat hanya dengan Timun

Timun mengandung banyak air dan serat sehingga mengonsumsi timun dapat membantu pergerakan usus sehingga memperlancar BAB. Konstipasi atau sembelit sering dikeluhkan orang yang kurang asupan airnya. Selain harus menambah asupan air minum, sembelit dapat diatasi dengan mengonsumsi timun.

4.Menyehatkan rambut dan kuku

Manfaat Jus Timun Dingin dan Segar Untuk Mengatasi Cuaca Panas

Timun banyak mengandung silika yang baik untuk perawatan serta pertumbuhan kuku dan rambut. Jadi makan timun secara teratur juga membantu rambut tumbuh subur dan mengurangi gejala kerontokan yang biasanya dialami oleh si 40+.

5.Menjaga kesehatan tulang

Halaman Selanjutnya
img_title