7 Makanan Khas Makassar, Makanan Berkuah yang Bikin Nagih

Kalau ke Makassar tanpa mencicipi makanan khas tidak ke Makassar
Sumber :
  • ig@pallubasaonta.palu

Wisata – Makassar atau Ujung Pandang yang letaknya di timur Indonesia, sangat terkenal dengan makanan-makanan khasnya yang rasanya, membuat orang ingin mencari lagi. Banyak orang mengatakan, kalau ke Makassar tanpa mencicipi makanan khas yang ada di sana, serasa tidak ke Makassar. Bahkan, banyak pula yang pergi ke Makassar, hanya khusus untuk berwisata kuliner

Mudik dan Berlibur di Madura Jawa Timur, 15 Tempat Kulineran dan Destinasi Wisata Top Siap Menyambut Anda

Siapa yang tak kenal dengan makanan khas Makassar yaitu Coto Makassar.  Tak hanya itu, ada pula soto-soto lainnya yang tak kalah nikmatnya. Dan semuanya….berkuah….

Inilah 7 makanan khas Makassar yang berkuah

Wisata Kuliner Ramadan 2025: Berburu Takjil dan Kelezatan Khas di Tengah Suasana Meriah

1. Coto Makassar

Coto Makassar rasa kuah yang berbeda dari soto lainnya, membuat Coto Makassar disukai oleh orang yang bukan asli dari Makassar. Isi di dalam kuah coto Makassar bisa daging dan atau jeroan sapi seperti jantung, paru, usus, otak. Coto Makassar disantap dengan ketupat atau buras.  Selain Coto Makassar tak kalah terkenal juga, adalah Sop Saudara. Kuahnya yang sangat kaya akan rempah, juga ditambah kacang tanah, dan air beras.  Semakin enak, Coto Makassar ini dimakan pedas dengan menambahkan sambal tauco.

WISATA KULINER: Inilah Perbedaan 5 Macam Nasi Pecel di Jawa Timur, Anda Suka yang Mana?

2. Sop Konro

Sop konro adalah makanan berkuah yang isinya berupa iga sapi dengan kuah beraroma rempah yang kuat.  Makannya, sudah pasti dibantu dengan tangan.

Halaman Selanjutnya
img_title