INFO HAJI: Kemacetan Terurai, Keluarga Jemaah Haji Indonesia Tidak Perlu Khawatir

Hilman Latief
Sumber :
  • https://kemenag.go.id/pers-rilis

Selain itu, keterlambatan pemberangkatan jemaah dari Muzdalifah tidak hanya dialami oleh Indonesia, tetapi juga oleh jemaah dari beberapa negara lain seperti Filipina, Malaysia, dan negara lainnya.

INFO HAJI 2024: Hari ini, 13 Juni 2024, Koper Bagasi 7 Kloter Pertama Akan Ditimbang, Maksimal 32 Kg

Hilman memastikan bahwa saat ini kondisi di Muzdalifah sudah teratasi. Hingga siang ini, tidak ada lagi jemaah yang tertinggal di Muzdalifah.

"Kami sekarang sedang mempersiapkan upaya mitigasi potensi masalah di Mina, sehingga persoalan di Muzdalifah tidak berdampak lebih jauh di Mina," tambahnya.

INFO HAJI 2024: Selalu Ingat, Ini Tanggal-Tanggal Penting Ibadah Haji Tahun 2024