YOGYAKARTA: Jangan Lupa, Nanti Malam Ada Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) di Kawasan Tugu

Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) #8, Puncak HUT Kota Yogyakarta
Sumber :
  • warta.jogjakota.go.id

“WJNC ini sudah masuk Top 10 Karisma Event Nusantara Kemenparekraf sehingga dari berbagai daerah ikut tampil memeriahkan,” ujarnya.

Merangkul JOMO: Filosofi Kehidupan Stoik dengan Sentuhan Lokal Etnaprana

Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) Digelar Senin (7/10/2024)

Photo :
  • warta.jogjakota.go.id
Rika menambahkan, ada sekitar 7 daerah yang akan berpartisipasi dalam karnaval, sebelum acara inti WJNC antara lain Medan, Kalimantan Timur, Bandung, Ponorogo dan Sulawesi.

Karena dimulai dengan rangkaian karnaval sejak sore hari, maka penutupan lalu lintas jalan di sekitar kawasan Tugu Yogyakarta akan dimulai pukul 14.00 WIB dan sudah berkoordinasi dengan Polresta Yogyakarta dan Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta.

Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) #8, Puncak HUT Kota Yogyakarta

Photo :
  • warta.jogjakota.go.id
Halaman Selanjutnya
img_title
Dunia di Kaki Alexander Agung: Bagaimana Ia Membangun Kekaisaran yang Tak Terkalahkan?