INSPIRASI: Kisah Apia, Anak Petani Gunung Lawu Peroleh Beasiswa S1-S3 di UGM
Sabtu, 9 September 2023 - 11:45 WIB
Sumber :
- ugm.ac.id
Yogyakarta, WISATA – Setahun lalu, kisah anak petani di pedesaan Gunung Lawu, Magetan, Jawa Timur yang tengah menjalani kehidupan sebagai mahasiswa semester akhir Universitas Gadjah Mada, sempat mencuri perhatian publik.
Kisah Apia Dewi Agustin (23) menginspirasi masyarakat tanah air, mematahkan stigma jika anak kampung dengan kondisi perekonomian terbatas sulit untuk kuliah.
Baca Juga :
UGM: Guyup Rukun, Ribuan Pelari Ikuti Forestry Run 2024 dari Anak-Anak Hingga Penyandang Difabilitas
Halaman Selanjutnya
Ia menyelesaikan studi sarjananya tanpa dipungut biaya pendidikan, dengan memanfaatkan bea siswa Bidikmisi dan bea siswa