“Keadaan Tak Membentuk Manusia, Tapi Mengungkapkan Dirinya” – Epictetus

Epictetus
Sumber :
  • Cuplikan layar

Mengapa Ini Penting di Era Digital?

Ryan Holiday: Dari Anak Muda Ambisius ke Guru Stoik Dunia – Perjalanan Filosofis yang Menginspirasi Jutaan Orang

Hari ini, kita hidup dalam dunia yang serba instan. Emosi mudah tersulut, perbandingan hidup terjadi setiap detik lewat layar ponsel. Maka, filosofi Epictetus adalah obat penawar dari kegelisahan ini. Ia mengajarkan bahwa pengendalian diri adalah bentuk kebebasan tertinggi.

“Tak ada yang bisa merusakmu, kecuali kamu sendiri yang mengizinkannya,” begitu kira-kira pandangan Epictetus.

Seneca: Menderita Sebelum Waktunya Hanya Akan Membuat Derita Semakin Berat

Kita tidak bisa memilih semua keadaan hidup, tapi kita selalu bisa memilih sikap kita terhadapnya.

Cara Menerapkan Ajaran Ini

Seneca: Yang Takut Mati Tak Akan Pernah Hidup Sepenuhnya

Agar filosofi Epictetus tidak hanya jadi kutipan keren di media sosial, berikut beberapa cara nyata untuk menerapkannya:

1.     Refleksi Harian: Renungkan setiap malam, bagaimana sikapmu terhadap hal-hal yang terjadi hari itu? Apakah kamu bereaksi dengan emosi atau rasional?

Halaman Selanjutnya
img_title