RESEP: 2 Resep Kudapan Mengenyangkan di Sore Hari, Cocok Dinikmati di Waktu Hujan
Minggu, 2 Juli 2023 - 19:58 WIB
Sumber :
- tangkap layar instagram/resepmudah_dapurkita
Malang, WISATA – Pada musim hujan biasanya tubuh memerlukan lebih banyak asupan makanan. Itulah mengapa rasanya cepat sekali lapar. Belum waktunya untuk makan, eh sudah lapar. Anda harus segera mencari solusi lapar yang mengganggu.
Baca Juga :
RESEP: 3 Macam Kudapan Enak, Gurih dan Nagih, Dimakan Sore Hari Cocok Banget sampai Nambah-nambah
Hujan-hujan, enaknya makan makanan yang hangat dan mengenyangkan. Bukan makan nasi, namun kudapan manis yang bisa melawan dinginnya udara di musim hujan. Kira-kira apa kudapan yang disukai seluruh keluarga, Anda bisa memilih 2 resep berikut ini.
Baca Juga :
RESEP: Meningkatkan Hidangan Tempe Menjadi Lebih Lezat dan Disukai dengan Orek Tempe Udang Petai
Bahan-bahan:
- 500 gr ketan hitam
- 2,5 liter air
- ½ sdt garam
- 5 sdm gula pasir
- es krim (opsional)
Bahan kuah santan:
- 2 buah santan instan
- 600 ml air
- ½ sdt garam
- ½ sdt vanili
- 3 sdt gula pasir
Halaman Selanjutnya
Cara membuat: