Drama Fantasi ‘Love Andante’ Tayang 7 Agustus 2024, Inilah Profil 5 Pemeran Utamanya

Love Andante
Sumber :
  • mydramalist.com

Malang, WISATA – Drama seri fantasi yang berlatar belakang perdamaian antara Korea Selatan dan Korea Utara ini akan tayang tanggal 7 Agustus.

5 Drama Korea yang Wajib Ditonton di Bulan Agustus 2024, Baca Sinopsis Lengkapnya di Sini! (4)

Sebuah drama berlatar belakang Korea Selatan dan Utara melaksanakan Projek Desa Perdamaian di DMZ Goseong setelah Korea Selatan dan Utara menyatakan berakhirnya perang setelah 70 tahun sejak Perang Korea.

Drama ini akan menyoroti kehidupan seorang pianis jenius yang dikenal karena bakat luar biasa, Im Joo-Hyung dengan Ha Na-Kyung putri seorang pejabat tinggi Korea Utara dan seorang apoteker terkenal.

Thales: Kebahagiaan Sejati dalam Kebijaksanaan Hidup

Para pemeran drama ‘Love Andante’ adalah Hwang Seung-Eon, Im Seul-Ong, Oh Ha-Nee, Kwon Hyun-Bin dan Song Ji-Woo. Berikut ini profil ke-5 pemeran utama drama tersebut:

Hwang Seung-Eon

Apakah Dunia Siap? Nietzsche dan Masa Depan Nilai-Nilai Modern

Hwang Seung-Eon

Photo :
  • asianwiki.com
  • Lahir tanggal: 31 Oktober 1988
  • Instagram: hwangseungun
Halaman Selanjutnya
img_title