INFO HAJI 2024: Jemaah Was-Was Gegara Terkena Imbas Keterlambatan Penerbangan Garuda
Jumat, 31 Mei 2024 - 08:19 WIB
Sumber :
- kemenag.go.id
dari keterlambatan ini," ujar Mujiono.
Dari informasi yang dihimpun Tim Media Center (MCH) Daerah Kerja (Daker) Bandara, dampak keterlabatan sangat dirasakan pada kloter pertama yang mengalami reschedule jadwal, karena mereka sudah berada di embarkasi, dan telah meninggalkan rumah, sehingga waktu tunggu harus dihabiskan di embarkasi atau di bandara.
Sedangkan, bagi jemaah yang belum berangkat, masih dapat menyesuaikan waktu keberangkatan dari rumah.
Halaman Selanjutnya
Harapan terhadap perbaikan manajemen Garuda, ditekankan oleh Ketua Kloter SOC-50, Nor Imanah dan Ketua Kloter SOC-65, Ahmadun.