INFO HAJI 2025: Pelunasan Biaya Haji Jemaah Reguler Dibuka Mulai Jumat, 14 Februari 2025
Kamis, 13 Februari 2025 - 21:06 WIB
Sumber :
- pexels
),” imbuh Hilman.
Berikut besaran Bipih PHD dan Pembimbing KBIHU:
a. Embarkasi Aceh sebesar Rp80.900.841
b. Embarkasi Medan sebesar Rp81.955.039
c. Embarkasi Batam sebesar Rp88.310.259
d. Embarkasi Padang sebesar Rp85.760.259
e. Embarkasi Palembang sebesar Rp88.390.259
f. Embarkasi Jakarta (Pondok Gede dan Bekasi) sebesar Rp92.854.259
g. Embarkasi Solo sebesar Rp89.457.009
Halaman Selanjutnya
h. Embarkasi Surabaya sebesar Rp94.934.259