RESEP: 4 Hidangan Betawi Kemayoran, Nyok Cobain!
Jumat, 8 Maret 2024 - 14:07 WIB
Sumber :
- Instagram/ichakhairunissa
Jakarta, WISATA – Saatnya mencoba masak di dapur Betawi. Menyajikan hidangan Betawi mmemperkaya variasi di meja makan Anda.
Berikut ini 4 resep hidangan Betawi yang direkomendasikan untuk Anda coba. Ada sayur goreng asem, pecak gurame kemayoran, sayur babanci dan manisan kolang-kaling, selamat mencoba!
Sayur Goreng Asem
Bahan-bahan:
- 5 sdm minyak sayur
- 3 lembar daun salam
- 3 cm lengkuas, memarkan
- 2 liter air
- 250 gr iga sapi
- 2 buah jagung manis muda, potong-potong
- 300 gr nangka muda, potong-potong
- 100 gr buah melinjo
- 50 gr daun melinjo
- 2 ikat kacang panjang, potong 5 cm
- 50 gr asam jawa, larutkan denngan 5 sdm air panas
Bumbu halus:
- 7 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 3 buah cabai merah
- 1 cm kunyit, bakar
- 1 sdt garam
- 1 sdm gula merah, sisir
- ½ sdt terasi, bakar