RESEP: Menu Minggu Ini dengan 3 Resep Pilihan, Sayur Bobor Bayam, Ayam Goreng Serai dan Dendeng Balado
Minggu, 19 Januari 2025 - 21:56 WIB
Sumber :
- instagram/intankarinaijo
Cara membuat:
- Siap kan ayam dalam wadah
- Tumbuk serai sampai agak hancur, lalu campurkan ke ayam
- Tambahkan bawang putih, saus tiram,kecap ikan, gula dan sagu, aduk rata
- Panaskan minyak
- Goreng ayam hingga matang, buang serai yang sudah kecokelatan lebih dahulu
- Masukkan ayam dan serai yang sudah matang dalam wadah
- Tambahkan daun jeruk
- Tutup wadahnya, kocok dan guncangkan supaya ayam, serai dan daun jeruk tercampur rata
Dendeng Balado
Bahan-bahan:
- 500 gr daging sapi
- 6 bawang putih, haluskan
- 1 ruas jahe
- 1 sdt ketumbar
- 3 buah jeruk nipis, ambil airnya
- 1/2 sdm lada bubuk
- 1/4 sdm garam
- penyedap secukupnya
Bumbu balado:
- 10 bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 6 buah cabe merah keriting
- 2 buah cabe rawit
- 10 buah cabe merah besar
- 1 buah tomat
- 50 ml minyak untuk menumis
- 1/2 sdt lada bubuk
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt gula pasir
- 1 sdm air asam
- penyedap secukupnya