19 Lagu dan Profil Lyodra, Perempuan Cantik Berdarah Batak, dari Penyanyi Merambah ke Dunia Film
Minggu, 23 Juli 2023 - 18:30 WIB
Sumber :
- ig: lyodraofficial
Lagu "Dibanding Dia" merupakan salah satu lagu yang ada di album Lyodra merupakan ciptaan Jeje Govinda. Lagu tersebut kini dikaitkan dengan masalah Jeje Govinda yang saat ini viral sedang diselingkuhi oleh istrinya.
Baca Juga :
Putri Ariani, Sosok Anak Muda Berprestasi yang Mendapat Golden Buzzer di America's Got Talent
Selain aktif sebagai penyanyi, Lyodra Ginting juga mulai mencoba peruntungannya sebagai aktris dalam film perdana "When Do You Love Me".