INFO HAJI 2024: Garuda Indonesia Siapkan 14 Armada Boeing dan Airbus, Layani 9 Embarkasi Haji

Jemaah Haji sedang Tawaf di Ka'bah
Sumber :
  • pexels



"Khususnya, saat penerbangan pemulangan. Terutama untuk embarkasi Makassar yang biasanya, jumlah barang bawaannya lebih banyak," sambungnya.

Pada musim haji 1445 H/2024 M, Garuda Indonesia akan mengangkut 109.072 penumpang yang terdiri dari jemaah dan petugas haji.

Halaman Selanjutnya
img_title
INFO HAJI 2024: Duh, Seminggu Pemberangkatan Jemaah Haji, 47,5% Penerbangan Garuda Terlambat