Jangan Ada Alasan Tak ada Waktu untuk Olahraga, Lakukan Squat Setiap Hari!

Squat Bisa Dilakukan di Mana Saja
Sumber :
  • Instagram/distudiofitness

Baca juga: Jangan Remehkan, Jalan Kaki 30 Menit Sehari Banyak Manfaatnya bagi Kesehatan juga Memperpanjang Usia

5. Mempercepat metabolisme

Metabolisme yang lancar bermanfaat untuk menjaga tubuh dari serangan berbagai penyakit. squat juga memicu pelepasan hormon pertumbuhan untuk meningkatkan massa otot, serta membuat sensitivitas insulin menjadi lebih lancar.

6. Pada pria, bisa meningkatkan vitalitas

Gerakan squat dipercaya bisa meningkatkan hormon testosteron dan produksi sperma. Oleh karena itu, olahraga ini juga disarankan untuk dilakukan secara rutin oleh pria yang memiliki gangguan seksual. 

Jadi tidak ada alasan lagi untuk tidak berolahraga, karena sekarang ada jalan keluarnya untuk menjaga stamina dan daya tahan tubuh, lakukan squat! Mudah, murah dan tidak memerlukan waktu khusus.