Tips Mencegah Flu dan Batuk Pilek, Hindari Buah-buahan Jenis Ini Ya!
- pixabay
- Pepaya: Konsumsi pepaya pada beberapa orang dapat memicu iritasi tenggorokan yang memperparah batuk. Buah ini mengandung enzim papain yang berpotensi sebagai alergen.
- Nanas: Meskipun nanas dapat meredakan batuk berdahak, bromelain yang terkandung di dalamnya bisa memicu alergi pada sebagian orang.
- Stroberi: Stroberi bisa meningkatkan kadar histamin dalam tubuh, yang dapat menyebabkan reaksi alergi pada beberapa kalangan.
Namun perlu dicatat bahwa efek konsumsi buah-buahan bisa berbeda untuk setiap individu. Beberapa buah yang tidak dianjurkan seperti jeruk ternyata cocok untuk menyembuhkan flu bagi beberapa orang, misalnya perasan jeruk lemon. Untuk itu sebaiknya Anda tetap mengonsultasikan keluhan Anda dengan dokter atau pakar kesehatan lainnya.