RESEP: 5 Racikan Sambal yang Menggugah Selera dari Sambal Belut sampai Sambal Kaluku
Selasa, 20 Februari 2024 - 15:32 WIB

Sumber :
- Instagram/titiwaber
Bahan-bahan:
- 500 gr terung ungu
- 10 buah cabai rawit merah
- 8 butir bawang merah
- 2 sdt terasi bakar
- 1 sdt gula merah
- ½ sdt garam
- 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
Cara membuat:
- Panggang terung hingga layu dan matang
- Ulek cabai rawit, bawang merah, terasi, gula pasir dan garam menggunakan cobek hingga halus
- Tuangi air jeruk nipis, aduk rata
- Tambahkan terung, ulek kembali hingga terung hancur
- 100 gr ikan gabus asin
- 10 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 200 gr kelapa setengah tua, parut memanjang
- 5 buah cabai merah keriting, iris halus
- 7 lembar daun jeruk, iris halus
- 2 tangkai seledri, iris halus
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdt garam
Pelengkap: buras
Cara membuat: