BANDUNG: Ketika Generasi Muda Gelar Diskusi tentang Kepala Daerah di Rengasdengklok Project...

Rengasdengklok Project (29/9/2024)
Sumber :
  • Laila Nihayati

menyatakan tujuan dari kegiatan ini, adalah untuk mewadahi dan menjembatani aspirasi dari para pemuda kepada calon wali kota dan calon bupati secara langsung dan bebas berekspresi.

“Kita melihat ada aspirasi-aspirasi anak muda yang tidak tersampaikan kepada calon wali kota dan calon bupati. Kegiatan ini bisa menjadi kesempatan untuk mereka menyalurkan aspirasinya di acara Rengasdengklok Project, dan kami senang menjadi tempat Kick Off-nya Project ini”, ungkap Indah.

Kegiatan ini dihadiri oleh 3 Calon Kepala Daerah Kota Bandung, 1 dari Kota Sukabumi, 1 dari Kabupaten Bandung Barat, dan 1 dari Kabupaten Cianjur.

Para narasumber memiliki kesempatan untuk menyampaikan visi dan misi, sekaligus menyerap aspirasi.