7 Manfaat Mengonsumsi Wortel Secara Rutin yang Harus Kamu Tahu
Jumat, 2 Juni 2023 - 22:43 WIB
Sumber :
- pexels-suzy-hazelwood
3. Wortel mengurangi rambut rontok
Wortel mengandung vitamin A dan vitamin C yang baik untuk kesehatan kulit kepala sehingga akan mengurangi rambut rontok. Rutin mengonsumsi jus wortel dapat membuat rambut lebih tebal dan kuat.
4. Wortel menyehatkan gigi dan mulut
Wortel ternyata juga menyehatkan gigi dan mulut. Mengunyah wortel bermanfaat menjaga gigi tetap putih. Mengunyah wortel mentah dapat mengikis plak dan partikel makanan yang menempel pada gigi.
5. Wortel menjaga kesehatan jantung
Kalium yang terkandung pada wortel berperan mengatur tekanan darah, sedangkan kandungan antioksidan mampu menurunkan kadar kolesterol. Hal ini membuat wortel baik untuk kesehatan jantung dan pembuluh darah.
6. Wortel menurunkan risiko kanker