RESEP: Menu Minggu Ini dengan 3 Resep Pilihan, Tumis Oncom Leunca, Semur Daging dan Tumis Daging Nanas

Tumis Daging Nanas
Sumber :
  • Instagram/masakbuatsuami

  • 1 - 2 papan oncom
  • leunca
  • kemangi
  • daun bawang, potong kasar
  • udang (bisa skip)

Bumbu halus:

  • 12 buah cabe merah keriting
  • 3 buah cabe rawit
  • 5 butir bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • gula pasir, garam, penyedap secukupnya

Cara membuat:

  1. Hancurkan kasar oncom
  2. Tumis bumbu halus sampai harum
  3. Masukkan oncom, aduk-aduk sampai tercampur, tambahkan sedikit air
  4. Tambahkan garam, gula, penyedap
  5. Masukkan leunca, kemangi, daun bawang, tumis sampai layu
  6. Angkat dan sajikan

Semur Daging

Semur Daging

Photo :
  • Instagram/idebekal