TIMNAS SENIOR INDONESIA: Usai Jadi Sorotan Saat Tiba di Qatar Kini Jordi Sangat Menikmati Latihan

Jordi Amat Jalani Latihan di Qatar
Sumber :
  • pssi.org

Qatar, WISATA – Setelah jadi sorotan saat tiba di bandara Datar, pemain tim nasional senior Indonesia, Jordi Amat, menyatakan dirinya dan skuad Garuda sudah siap untuk menjalani latihan dan uji coba di Qatar, Senin (8/1/2024), usai tiba di Qatar dari hari Minggu (7/1/2024) pagi.

KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026: Lawan Australia, Kluivert Sebut akan Ada Perubahan di Timnas

Jordi Amat Menyanyikan Lagu Indonesia Raya

Photo :
  • tvonenews.com/kedubes RI Doha
Timnas pun langsug menggelar latihan di Lapangan Al Egla 2, Doha, Qatar, pada Minggu (7/1/2024) malam.
Itu merupakan latihan perdana Skuad Garuda di Qatar, jelang berlangsungnya Piala Asia 2023 mulai 12 Januari 2024 hingga 10 Februari 2024 mendatang.
Halaman Selanjutnya
img_title