UGM: Inspiratif, Kisah Atul Mewujudkan Impian Kuliah di FEB UGM
Sabtu, 6 Juli 2024 - 13:30 WIB
Sumber :
- ugm.ac.id
Setiap tahunnya, FEB UGM menerima tidak kurang dari 540 mahasiswa pada program sarjana.
Pada tahun 2023, tercatat ada sebanyak 60% mahasiswa FEB UGM yang memperoleh berbagai beasiswa, termasuk beasiswa Uang Kuliah Tunggal (UKT) Pendidikan Unggul bersubsidi 100% atau UKT 0 (nol).
FEB UGM memberikan beasiswa bagi mahasiswa baru yang berasal dari keluarga kurang mampu sebagai wujud komitmen kampus kerakyatan UGM, untuk memberikan pendidikan berkualitas unggul dan terjangkau bagi mahasiswa.
Halaman Selanjutnya
Selain itu, program ini merupakan komitmen FEB UGM untuk mewujudkan pendidikan yang berkeadilan, merata, dan inklusif.