DRAKOR: ‘Dr.Romantic’ Han Seok-Kyu akan Kembali dalam Drama Baru MBC ‘The Intimate Traitor’
Minggu, 19 November 2023 - 22:45 WIB
Sumber :
- Instagram/han_seok_kyu_
Begitu Han Seok-Kyu resmi bergabung dengan ‘The Intimate Traitor’, akan menjadi comeback besarnya ke MBC. Sebagai informasi dia terakhir terlihat di MBC 29 tahun yang lalu melalui drama seri ‘Hotel’.
Baca Juga :
Kang Ha-Neul Berubah dari Underdog menjadi Streamer Kriminal No. 1 dalam Film Mendatang 'Streaming'
Tahun ini, Han Seok-Kyu telah membuat setiap penggemar Doldam senang ketika dia dan pasukannya kembali ke ‘Dr. Romantic’ Season 3.
Han Seok-Kyu dikenal karena membintangi drama ‘Recipe for Farewell’, ‘WATCHER’, ‘Dr. Romantic’, ‘The Moon of Seoul’, dan banyak lagi.