YOGYAKARTA: Ribuan Warga Padati "Kotabaru Ceria", Sajian Penutup Akhir Tahun 2024
Selasa, 31 Desember 2024 - 08:25 WIB
Sumber :
- warta.jogjakota.go.id
“Tema ini ingin mengajak pengunjung untuk merefleksi dan meretrospeksi keceriaan yang berlangsung di tahun 2024, melalui hiburan musik dan tari, sudut karaoke dan spot foto. Kemudian ada juga dinding harapan dengan konsep glow in the dark , untuk menuliskan doa dan harapan di tahun 2025,” terangnya.