LUMAJANG: Mampir ke Grojokan Sewu Pronojiwo, Panorama Eksotika Wisata Alam, Buka Hingga Malam Hari
Kamis, 26 September 2024 - 07:41 WIB
Sumber :
- IG/airterjuntumpaksewu
Indah juga berharap pemerintah daerah, baik kabupaten maupun desa mampu mendukung kegiatan kepariwisataan di desa, sehingga hadirnya pemerintah sebagai pelayan masyarakat akan mampu menyinergikan pembangunan desa dan meningkatkan perekonomian masyarakat di sektor pariwisata.
"Keindahan Lumajang sangat eksotik, karena banyak destinasi wisata di Lumajang memiliki keindahan yang sangat luar biasa. Bagi wisatawan yang punya jiwa adventure, Lumajanglah tempatnya. Mari bersama-sama membangun citra baik pariwisata Kabupaten Lumajang agar bisa berkelanjutan dan berdaya saing," imbuhnya.