UNPAM: Tingkatkan Keterampilan Generasi Muda dengan Pelatihan Pembuatan Konten Kreatif di Media Sosial
Minggu, 5 Januari 2025 - 07:16 WIB
Sumber :
- Astri Octaviani
Pelatihan ini menegaskan pentingnya media sosial sebagai bagian integral dari kehidupan sehari-hari.
Selain sebagai alat komunikasi, media sosial kini menjadi platform pemasaran yang efektif, sumber hiburan, hingga saluran untuk mengakses informasi.
Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Pamulang berharap, melalui pelatihan ini, generasi muda dapat menjadi pencipta konten yang kreatif, relevan, dan solutif sesuai dengan perkembangan zaman.