NATARU: Malioboro Siap Sambut Wisatawan dengan Reresik Malioboro
Rabu, 20 Desember 2023 - 07:43 WIB
Sumber :
- warta.jogjakota.go.id
Yogyakarta, WISATA – Reresik Malioboro atau membersihkan sepanjang jalan Malioboro, kembali digelar pada Selasa (19/12/2023) oleh Pemerintah Kota Yogyakarta bersama seluruh elemen masyarakat, mulai dari warga sekitar, pelaku usaha pariwisata juga pelajar.
Penjabat Wali Kota Yogyakarta, Singgih Raharjo mengatakan, Reresik Malioboro yang sebelum pandemi Covid-19 rutin digelar tiap Selasa Wage, kali ini kembali dilakukan untuk semakin mematangkan kesiapan Kota Yogyakarta, yang diperkirakan akan kedatangan sekitar 9 juta pengunjung.
Reresik Malioboro, Sambut Pengunjung Libur Natal dan Tahun Baru
Photo :
- warta.jogjakota.go.id
Halaman Selanjutnya
Reresik Malioboro juga digelar serempak di kawasan