TIMNAS U-23: Shin Tae-yong (STY) Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-23

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Young
Sumber :
  • pmjnews.com/IG. PSSI

Jakarta, WISATAPelatih asal Korea Selatan, Shin Tae-yong (STY) siap memimpin Timnas Indonesia U-23 untuk turnamen Piala AFF U-23 sampai babak Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026: Sabtu Tengah Malam, Timnas Senior Indonesia Berangkat ke Qatar

Hal tersebut dijelaskan Ketua Umum Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir seperti dikutip dari pmjnews.com pada Kamis (06/07/2023) pagi.

Adapun dua agenda besar bakal dihadapi oleh Garuda Nusantara. Pertama, Timnas Indonesia U-23 akan berkompetisi di Piala AFF U-23 2023.

KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026: Hilgers dan Reijnders Resmi Pindah Federasi, Timnas Harus Dapat Poin

Pertandingan tersebut akan digelar di Thailand pada 16-27 Agustus 2023 mendatang.

Selanjutnya, Timnas Indonesia U-23 akan kembali berlaga di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

TIMNAS U-20 INDONESIA: Ini Strategi Kunci Coach Indra Sjafri Bisa Menang Besar Atas Maladewa

Sebanyak enam pertandingan akan diselenggarakan di Solo, Indonesia pada 6-12 September 2023.

PSSI pun langsung gerak cepat menunjuk juru formasi. Shin Tae-yong dipercaya Erick untuk mengemban misi mulia tersebut.

Halaman Selanjutnya
img_title