Gunung Bawakaraeng, Pesona Titik Terdingin di Sulawesi Selatan

Gunung Bawakaraeng
Gunung Bawakaraeng
Sumber :
  • instagram @aswarjourney

Latar Gunung Bawakaraeng

Latar Gunung Bawakaraeng

Photo :
  • instagram @aswarjourney

 

Gunung memang indah, namun jika kondisi fisikmu tidak kuat, cukup memandangi potret keindahannya saja. Jangan datang mengantar nyawa, tapi datanglah dengan kekuatan fisik, niat tulus, hati bersih, dan optimisme untuk menularkan semangat dan tekad yang kuat untuk generasimu. Terakhir, jangan lupa untuk kawasan wisata alam seperti gunung, bawa kembali sampahmu turun. Jangan tinggalkan apapun di puncak, kecuali jejakmu. Jangan mengambil apapun, kecuali foto.