PIALA ASIA U-20: Jens Raven Yakin Bisa Lolos ke Piala Dunia U-20 Tahun 2025

Jens Raven
Jens Raven
Sumber :
  • tvonenews.com/Ilham Giovani


Selanjutnya, mereka akan bertolak ke Sidoarjo, Jawa Timur untuk melakoni tiga laga uji coba melawan Suriah, Yordania, dan India dalam sebuah turnamen internasional bernama "Mandiri U-20 Challenge Series 2025" pada 24-30 Januari.

Uji coba ini merupakan bagian rencana dari pelatih timnas U-20 Indra Sjafri dalam mengerucutkan pemainnya menjadi 23 pemain atau skuat final yang akan bertanding di Piala Asia U-20.

Jens Raven

Jens Raven

Photo :
  • pssi.org