UGM: Eksplorasi Manfaat Buah Hala untuk Obat Nyeri Menstruasi oleh Tim PKM-PM Penahala

Gedung Pusat UGM
Sumber :
  • Tom Blero


Pelatihan yang dimaksud, berupa pelatihan dan praktik pembuatan minuman pereda nyeri menstruasi, pelatihan dan praktik pengemasan, dan pelatihan dan praktik pemasaran.

Radithya Kusumawardana mengatakan, buah hala di masyarakat kerap kali ditemui dan hanya dibiarkan membusuk begitu saja.

Masyarakat membiarkan itu karena ketidaktahuan, bahwa buah hala memiliki banyak kandungan di dalamnya.

Salah satunya adalah senyawa flavonoid