Inilah 5 Drama Korea yang Ditunggu-tunggu di Bulan April, Baca Dulu Sinopsisnya! (part 1.)
Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:54 WIB

Sumber :
- Instagram/mamaeviroudoramaira
- Episode: 12
- Tanggal tayang: 12 April - 18 Mei 2025
- Hari tayang: Sabtu, Minggu
- Genre: komedi, life, drama, medis
- Pemeran Utama: Go Youn-Jung, Shin Shi-Ah, Han Ye-Ji, Kang Yoo-Seok, Jung Joon-Won
- Network: tvN
Plot: Berlatar di cabang Jongno di Yulje Medical Center, serial ini mengikuti kehidupan rumah sakit dan persahabatan yang penuh gejolak dari para residen muda obstetri dan ginekologi yang dengan bangga memasuki departemen yang tidak populer di era dengan angka kelahiran rendah.
5. The Haunted Palace

Photo :
- Instagram/dramakorean_indo3